-->

Penggunaan Short Forms Dalam Istilah Bahasa Inggris - Catatan Kusniar Bahasa Inggris

 Penggunaan Short Forms Dalam Istilah Bahasa Inggris

Untuk kelas 12 SMKN 1 Insan Cita Silahkan baca materi Bab 1 tentang Short Forms dan isi Exercise dilink paling bawah postingan ini. Berikut merupakan Materi tentang Short Forms atau Contraction. untuk memperjelas teks silahkan miringkan Hp kalian menjadi landscape.

    Short Forms atau Contraction sangat sering digunakan dalam bahasa inggris. Selain untuk mempersingkat suatu istilah kata bahasa inggris, juga berguna untuk mempermudah atau mengefektifkan pelafalan bahasa inggris. Short Forms sendiri di definisikan sebagai bentuk lisan dan tulis dalam kondisi formal maupun tidak formal yang dibuat menjadi ringkas dari kata atau satu set kata-kata dalam bahasa inggris yang sering kita sebut sebagai singkatan. Untuk membentuk Short Forms, Letakan tanda baca Apostrof  (') pada huruf yang dihilangkan. Berikut contoh Constractions Pronoun dalam bahasa inggris.

Contractions

 

I

He

She

It

They

We

You

Am

‘m

I’m

 

 

 

 

 

 

Is

‘s

 

He’s

She’s

It’s

 

 

 

Are

‘re

 

 

 

 

They’re

We’re

You’re

Have

‘ve

I’ve

 

 

 

They’ve

We’ve

You’ve

Has

‘s

 

He’s

She’s

It’s

 

 

 

Had

‘d

I’d

He’d

She’d

 

They’d

We’d

You’d

will

‘ll

I’ll

He’ll

She’ll

 

They’ll

We’ll

You’ll

Would

‘d

I’d

He’d

She’d

 

They’d

We’d

You’d

Untuk Contoh Kalimat Contractions adalah sebagai berikut:

1. I've Got Some new Motorcycle (I've = I have)

2. You're So beatifull tonigh (You're = You are)

3. They'll Playing Football on the field ( They'll = They will)

4.  I'm so Tired today (I'm = I am)

5. He's a Handsome Boy in this Class (He's = He is)

CATATAN :

1. Jangan Gunakan Short Forms di akhir kalimat

2. Penggunaan lain :

* Who's your favorit Football Player? (Who's = Who is)

* What's the time now? (What's = What is)

* Sudarma's is Handsome boy in the class (Name's : Name is)

* What colour's your car? (What colour is your car)


3. Negative Constraction

Is, are, were, was                       Has, Have Had                    Do, Does, Did

* isn't = is not                            * Hasn't = Has not                * Don't = Do not

* aren't = are not                        * Haven't = Have not           * Doesn't = Does not

* wasn't = was not                      * Hadn't                               * Didn't = Did not 


Can, Could, will, would, should, must, need

* Can't = Cannot

* Couldn't = Could not

* Won't = Will not

* Shouldn't = Should not

* Mustn't = Must not

* Needn't = Need not

Nah, itu merupakan materi Short form dalam penggunaannya dalam Bahasa Inggris. Setelah kamu memahinya ayo kerjakan exercise untuk melatih kemampuan dan pengetahuan mu tentang short forms. Silahkan klik link tersebut : Soal Exercise Short Forms English Learning Courses

Terima kasih banyak !!! Semoga bermanfaat, Salam Catatan Kusniar


0 Response to "Penggunaan Short Forms Dalam Istilah Bahasa Inggris - Catatan Kusniar Bahasa Inggris"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel